Cara Verifikasi Mywapblog ke Google TERBARU

Cara Verifikasi Mywapblog ke Google

Apa kabar Teman Mwber Semuanya, sehat-sehat kan... ? Jumpa lagi dengan saya Adhy admin blog ini. Setelah beberapa lama absen, maka kembali pada kesempatan ini saya akan berbagi share tentang cara verivikasi blog Mywapblog ke Google Webmaster.
Apa fungsi dari verifikasi blog kita Ke google...? Tak lain adalah agar blog kita cepat terindeks oleh om google. Sebenarnya sudah banyak teman-teman yang share tentang ini,, namun karena banyak teman-teman yang minta tutorialnya, sehingga tidak apalah saya share kembali.
Langsung saja ikuti langkah berikut ini :
  1. Kunjungi link berikut  http://www.google.com/webmasters
  2. Klik sign in dan login  dengan akun gmail anda. Jika belum punya anda harus mendaftar gmail terlebih dahulu
  3. Klik Add a Site
  4. Masukan url situs yang akan anda kelola ke dalam kolom yang tersedia, kemudian klik Continue
  5. Selanjutnya pada halaman verivikasi, anda pilihan alternate Methode.
  6. Muncul beberapa pilihan yang dapat anda lakukan untuk memverifikasi blog. Pilih cara verifikasi blog dengan Meta tag
  7. Copy script meta tag oleh google. Misalnya :  < meta name = " google- site-verification" content=" GnhyNgtRdgfbbHoikhgGgfRGtjaLbga-XyzD "/ > -- lakukan copy hanya pada bagian yang di beri warna merah yaitu GnhyNgtRdgfbbHoikhgGgfRGtjaLbga-XyzD   Yang perlu diperhatikan adalah pastikan tidak ada karakter spasi maupun enter, karena akan mempengaruhi proses verivikasi.
  8. Setelah kode meta tag kita dapatkan, silahkan Anda masuk ke bagian Blog Verification di Dashboard Mywapblog : mywapblog.com >> Dashboard >> Blog Verification. Paste-kan kode GnhyNgtRdgfbbHoikhgGgfRGtjaLbga-XyzD yang didapatkan tadi ke kolom tersedia, lalu klik save
  9. Kunjungi kembali situs Google Webmaster untuk melakukan cara verifikasi mywapblog ke google terhadap meta tag yang kita pasang.
  10. Masuk ke halaman Alternate methods. Klik tombol verify. Tunggu sebentar. Jika berhasil muncul tulisan Congratulations! Your website....... 
  11. Jika belum berhasil, Coba kembali sekali lagi tombol verify.
  12. Kebanyakan kesalahan verifikasi disebabkan oleh adanya spasi ataupun karakter enter yang terselubung pada saat Copy paste terutama menggunakan Opera Mini. Untuk itu harap perhatikan baik-baik. Verivikasi dengan PC/Laptop biasanya tidak ada masalah.
Selamat Mencoba ....!!!

Related Posts:

0 Response to "Cara Verifikasi Mywapblog ke Google TERBARU"